Berita

BREAKING NEWS : Kantor PU Paniai Ludes Terbakar

NABIRE, TOMEI.ID | Kantor Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Paniai, Provinsi Papua Tengah ludes terbakar, Kamis, (27/2/2025) sekitar 22.00 WIT.

Belum diketahui penyebab pasti kebakaran itu, namum dugaan sementara disebabkan karena arus pendek atau korsleting.

Kebakaran itu pun menghanguskan bagian depan dan samping bangunan kantor.

“Benar, ada kebakaran kantor dinas PU,“ujar Luki Yeimo kepada tomei.id via telepon selulernya, Kamis (27/2/2025).

Petugas kepolisian setempat tengah berupaya menjinakan api namum gagal meredam aksi si jago. [*].

Redaksi Tomei

Recent Posts

HIV/AIDS Masih Endemi di Papua Tengah, Kesenjangan Pengobatan Jadi Tantangan Serius

NABIRE, TOMEI.ID | HIV/AIDS di Provinsi Papua Tengah masih menjadi masalah kesehatan masyarakat yang serius…

4 jam ago

PWI Papua Tengah Gelar Lomba Karya Jurnalistik untuk Pelajar Tingkat SMA/SMK Sambut HPN 2026

NABIRE, TOMEI.ID | Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Papua Tengah menggelar Lomba Karya Jurnalistik untuk pelajar…

5 jam ago

BPK RI Lakukan Pemeriksaan Interim LKPD Kabupaten Deiyai TA 2025

DEIYAI, TOMEI.ID | Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) Perwakilan Provinsi Papua Tengah memulai…

5 jam ago

Dinkes Paniai Siapkan Posko Kesehatan Muspasmee VIII di Komopa

PANIAI, TOMEI.ID | Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Paniai menyiapkan posko pelayanan kesehatan guna mendukung pelaksanaan…

5 jam ago

Uncen Luluskan 83 Dokter Umum, Perkuat Pelayanan Kesehatan di Tanah Papua

JAYAPURA, TOMEI.ID | Fakultas Kedokteran Universitas Cenderawasih (FK Uncen) kembali meluluskan 83 dokter umum baru…

6 jam ago

FK Uncen Luluskan 83 Dokter Umum, Gubernur Papua Tekankan Peran Strategis Tenaga Kesehatan

JAYAPURA, TOMEI.ID | Pemerintah Provinsi Papua menegaskan komitmennya memperkuat sistem pelayanan kesehatan melalui penguatan sumber…

6 jam ago