Berita

Bupati Intan Jaya Dukung Kerja TP-PKK

NABIRE, TOMEI.ID | Ketua TP PKK, Ketua Tim Pembina Posyandu, Ketua Dekranasda 7 Kabupaten se Provinsi Papua Tengah resmi dilantik oleh Gubernur Papua Tengah, Meki Nawipa di Nabire, Selasa, 25 Maret 2025.

Bupati Kabupaten Intan Jaya, Aner Maisini menegaskan komitmennya untuk mendukung penuh kerja-kerja TP-PKK 5 tahun kedepan.

“Saya sebagai pembina dan sebagai bupati saya akan dukung PKK,“ujar Bupati Anes Maisini kepada awak media, Selasa, (25/3).

Menurutnya, tugas PKK sangat berat dan membutuhkan dukungan Pemerintah Daerah (Pemda).

“Sesuai dengan arahan pak Gubernur bahwa ada tugas Posyandu, dan beberapa tugas lainya.  Dan ini juga Asta Cita Pemerintah  Pusat, Prabowo Subiantor,“katanya.

Bupati Aner Maisini berharap kedepan harus ada lintas berkoordinasi kerja PKK dengan beberapa dinas terkait untuk mendukung penurunan angka stunting di wilayah setempat.

“Salah satu juga menurunkan angka stunting ini akan berkoraborasi dengan tugas PKK juga dengan beberapa dinas terkait seperti Dinas Kesehatan, Pemberdayaan Perempuan dan Dinas Sosial,“pungkasnya.

Redaksi Tomei

Recent Posts

Silwanus Sumule: Penguatan Kualitas Keluarga Jadi Fondasi Pembangunan Paniai 2026

NABIRE, TOMEI.ID | Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Provinsi Papua Tengah, dr. Silwanus Sumule, menegaskan bahwa…

4 menit ago

Persipura Jayapura Rekrut Osas Saha untuk Perkuat Lini Depan

JAYAPURA, TOMEI.ID | Persipura Jayapura resmi merekrut penyerang berpengalaman, Osas Saha, untuk memperkuat lini depan…

25 menit ago

Osas Saha Gabung Persipura: Fokus Utama Kembalikan Mutiara Hitam ke Liga 1

JAYAPURA, TOMEI.ID | Persipura Jayapura resmi menggaet penyerang berpengalaman, Osas Saha, untuk memperkuat lini depan…

33 menit ago

Gubernur Papua Tengah Tetapkan Jam Kerja 2026 untuk Efisiensi dan Produktivitas

NABIRE, TOMEI.ID | Gubernur Papua Tengah, Meki Nawipa, menetapkan jam kerja resmi bagi seluruh pegawai…

37 menit ago

Bentrok Antarwarga Yali–Lani Pecah di Wamena Usai Mediasi Kasus Pembunuhan, Satu Orang Tewas

WAMENA, TOMEI.ID | Bentrokan antarwarga dari Suku Yali dan Suku Lani pecah di Perempatan Tugu…

21 jam ago

Pemprov Papua Tengah Siapkan Bandara Nabire Layani Pesawat Berbadan Lebar

NABIRE, TOMEI.ID | Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Tengah menargetkan pengembangan Bandara Douw Aturure Nabire pada…

22 jam ago