Berita

Ini Jadwal Lengkap Sidang Lanjutan MK Untuk Se- Wilayah Papua

tomei.id | Mahkamah Konstitusi (MK) mengagendakan sidang kedua atau lanjutan untuk se-wilayah Papua dilakukan pada, 30-31 Januari 2025.

Agenda utama dalam sidang tersebut untuk mendengarkan jawaban termohon  (KPU), keterangan pihak terkait dan keterangan Bawaslu serta pengesahan alat bukti para pihak terkait.

Berikut Jadwal lengkapnya :

Kamis, 30 Januari 2025

Pukul: 08.00 WIB / 10.00 WIT

PANEL 1

Kab. Supiori 

Kab. Sarmi

Kab. Kepulauan Yapen 

Kab. Mamberamo Raya 

PANEL 2

Kab. Biak Numfor

Kab. Kaimana 

Kab. Yalimo 

Kota Jayapura 

PANEL 3

Kab. Puncak

Kab. Jayapura  

Kab. Nabire 

Kamis, 30 Januari 2025

Pukul: 13.00 WIB / 15.00 WIT

PANEL 1

Kab. Teluk Wondama 

Kab. Manokwari Selatan 

Kab. Manokwari 

Kab. Maybrat 

Kab. Nduga  

Kab. Mamberamo Tengah 

Prov. Papua Barat Daya 

PANEL 2

Kab. Mappi 

Kab. Boven Digoel 

Prov. Papua Pegunungan 

PANEL 3

Kab. Nabire 

Kab. Intan Jaya

Kab. Puncak Jaya

Jumat, 31 Januari 2025

Pukul: 08.00 WIB / 10.00 WIT

PANEL 1

Kab. Dogiyai

Prov. Papua Tengah 

PANEL 2

Kab. Pegunungan Bintang 

PANEL 3

Kab. Tambrauw

Kota Sorong 

Jumat, 31 Januari 2025

Pukul: 13.00 WIB / 15.00 WIT

PANEL 3

Prov. Papua Selatan

Kab. Asmat 

Kab. Merauke

Redaksi Tomei

View Comments

Recent Posts

Satu Poin Bermakna, Persipura Buktikan Mental Juara di Sleman

YOGYAKARTA, TOMEI.ID | Persipura Jayapura membuktikan ketangguhan dan mental juara mereka saat menahan imbang versus…

12 jam ago

Natalis Takimai: PGI Bisa Jadi Jembatan antara Masyarakat Adat dan Pemerintah di Papua Tengah

JAYAPURA, TOMEI.ID | Natalis Takimai, mahasiswa Pendidikan Geografi Universitas Cenderawasih, menyimpan harapan besar terhadap hadirnya…

13 jam ago

Dukung Pendidikan di Tanah Papua, Freeport Indonesia Serahkan Bantuan untuk YPK GKI Wasior

WASIOR, TOMEI.ID | PT Freeport Indonesia (PTFI) kembali menegaskan komitmennya dalam pengembangan sumber daya manusia…

14 jam ago

UKM–KMK St. Alexander Uncen Gelar Temu Akrab Bertema “Sekali Bertemu, Akrab Selamanya dalam Cinta Kasih Kristus”

JAYAPURA, TOMEI.ID | Unit Kegiatan Mahasiswa – Keluarga Mahasiswa Katolik (UKM–KMK) Santo Alexander Universitas Cenderawasih…

15 jam ago

HMPLJ Desak Pemerintah Pusat Tarik Militer dari Kabupaten Lani Jaya

JAYAPURA, TOMEI.ID | Himpunan Mahasiswa Pelajar Lani Jaya (HMPLJ) Kota Studi Jayapura mendesak Pemerintah Pusat…

15 jam ago

Pemkab Deiyai Percepat Pembangunan Jalan Dua Jalur, Dorong Konektivitas Wilayah

DEIYAI, TOMEI.ID | Pemerintah Kabupaten Deiyai melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) terus…

17 jam ago