Berita

Kunker ke Nabire, Letkol (Tituker) Lenis Kogoya Sosialisasi Manfaat Program MBG

NABIRE, TOMEI.ID | Staf Khusus Menteri Pertahanan Bidang Kedaulatan NKRI, Letkol (Tituler) Lenis Kogoya mengunjungi Nabire, ibu kota Provinsi Papua, Selasa, (11/3/2025). 

Tiba di Bandara baru Nabire, Lenis Kogoya langsung menuju ke SD Sion Oyehe, Kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah. Rombongan tiba di SD Sion Oyehe pada pukul 10:17 WIT dan disambut oleh Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Papua Tengah dan tari-tarian dari anak SD Sion. 

Kunker Lenis Kogoya ke Kabupaten Nabire adalah untuk memberikan sosialisasi terkait manfaat program Makan Bergizi Gratis (MBG) bagi anak-anak sekolah.

Dalam sambutannya, Lenis Kogoya mengatakan program MBG yang dicananhkan Pemerintah Provinsi Pusat sangat bermanfaat bagi anak-anak sekolah khususnya di Provinsi Papua Tengah. 

“Program MBG ini sangat bermanfaat dan membantu pertumbuhan anak-anak sekolah, karena mengandung gizi yang cukup,“kata Lenis.

Lenis menegaskan agar jangan percaya dengan isu miring terkait MBG. Menurutnya, isu miring yang dibangun hanya upaya kelompok orang untuk menggagalkan program MGB.

“Ini program yang bagus jadi ade-ade jangan percaya dengan isu-isu negatif bahwa program MBG adalah program genosida, itu tidak benar,“ajak dia.

Diketahui, SD Sion Oyehe bakal dijadikan sebagai dapur umur di wilayah kota Nabire. [*].

Redaksi Tomei

Recent Posts

Petrus Tekege Terpilih sebagai Rektor Uswin Periode 2025–2029

NABIRE, TOMEI.ID | Universitas Sains dan Teknologi Wilayah Timur (USWIM), Nabire, Papua Tengah resmi menetapkan,…

3 jam ago

Turnamen Bola Voli Bupati Cup I Nabire Resmi Ditutup, Ini Pesan Bupati Nabire

NABIRE, TOMEI.ID | Turnamen Bola Voli Bupati Cup I Nabire Tahun 2025 resmi ditutup oleh…

3 jam ago

Tim Putra Putri Wissel Meren VC Raih Juara Umum Turnamen Bola Voli Bupati Cup I Nabire 2025

NABIRE, TOMEI.ID | Tim bola voli putra dan putri Wissel Meren VC tampil gemilang dan…

4 jam ago

DPRK Dogiyai Undang Pimpinan dan Anggota Dewan Gelar RDP, Ini yang akan dibahas!

DOGIYAI, TOMEI.ID | Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Dogiyai mengundang seluruh pimpinan dan anggota dewan…

6 jam ago

Kuatkan Sinergitas, Pemprov Papua Tengah Hadiri malam Keakraban bersama TNI AL

NABIRE, TOMEI.ID | Staf Ahli Gubernur Papua Tengah Bidang Perekonomian dan Pembangunan, Herman Kayame, mewakili…

7 jam ago

Gubeurnur Meki Nawipa Tatap muka dengan Pimpinan Media Partner

NABIRE, TOMEI.ID | Gubernur Papua Tengah, Meki Fritz Nawipa, bertatap muka langsung dengan para pimpinan…

8 jam ago